TRIBUNJAKARTA.COM - Lagu Rasa Ini dipopulerkan oleh grup musik Vierra atau yang kini dikenal dengan nama Vierratale.
Lagu tersebut masuk dalam album debut Vierra judul My First Love yang dirilis tahun 2009 silam. Berikut lirik dan juga kunci gitarnya.
Intro :
ku tak percaya
sungguh bahagia
kau ada disini
menghapus semua
sakit yang ku rasa
*)
mungkinkah kau merasakan
semua yang ku pasrahkan
Reff:
ku suka dirinya,
mungkin aku sayang
namun apakah mungkin
kau menjadi milikku
kau pernah menjadi,
menjadi miliknya
namun salahkah aku
Musik :
==Kembali ke : *), Reff
Musik :
==Kembali ke : Reff
Outro :