TRIBUNJATIM.COM - Inilah lirik lagu Ruang Baru yang dinyanyikan Basena Bestandhi.
Lagu ini dirilis pada Jumat 13 September 2024.
'Ruang Baru' merupakan soundtrack dari film 'My Annoying Brother' yang dibintangi Vino G Bastian dan Angga Yuanda.
Berdasarkan liriknya, lagu ini menceritakan tentang sebuah perpisahan dan perjumpaan yang terjadi dalam sebuah kehidupan.
Kini lagu ini viral di TikTok.
Lirik lagu Ruang Baru - Basena Bestandhi
Bagaikan kemarau yang panjang
Kurindukan turunnya hujan
Waktu yang berselang
Menunggumu pulang
Kembali mengulang kenangan
Masa masa indah, senyum bahagia
Yang mungkin tak kan lagi datang
Bagaikan sungai yang bercabang
Bertemu di laut yang sama
Usap pelan airmataku
Sadari waktu akan berlalu
Rindu yang lalu kan jadi satu
Senyumlah bersamaku
Sabarlah menunggu
Kita kan bertemu
Di ruang baru
Usap pelan airmataku
Sadari waktu akan berlalu
Rindu yang lalu kan jadi satu
Senyumlah bersamaku
Sabarlah menunggu
Kita kan bertemu
Di ruang baru
Kita kan bertemu
Di ruang baru
Usap pelan airmataku
Sadari waktu akan berlalu
Rindu yang lalu kan jadi satu
Senyumlah bersamaku
Sabarlah menunggu
Kita kan bertemu
Di ruang baru
Usap pelan airmataku
Sadari waktu akan berlalu
Rindu yang lalu kan jadi satu
Senyumlah bersamaku
Sabarlah menunggu
Kita kan bertemu
Di ruang baru
Kita kan bertemu
Di ruang baru