TRIBUNNEWS.COM - Universitas Cenderawasih (Uncen) membuka seleksi penerimaan mahasiswa baru melalui jalur mandiri UTBK-JMSB tahun 2025.
Periode pendaftaran jalur mandiri Uncen 2025 ini dibuka mulai 19 Mei sampai 1 Juni 2025 mendatang.
Pendaftaran dilakukan secara online melalui laman pmb.uncen.ac.id.
Biaya pendaftarannya senilai Rp 400 ribu.
Perlu diketahui, seleksi jalur mandiri UTBK-JMSB Uncen 2025 dilakukan dengan ujian yang dilaksanakan di SMA Negeri 1 Biak.
Terdapat tujuh pilihan program studi (prodi) yang dapat dipilih pendaftar Jalur Mandiri Uncen 2025.
Berikut daftarnya:
Simak berkas persyaratan yang perlu disiapkan saat mendaftar Jalur Mandiri Uncen 2025 berikut:
Mengutip akun Instagram resmi kampus, berikut ini jadwal seleksi Jalur Mandiri Uncen 2025:
Informasi lebih lanjut mengenai jalur mandiri Uncen 2025, kunjungi akun Instagram @universitas_cenderawasih atau akses laman pmb.uncen.ac.id.
(Nurkhasanah)
(Nurkhasanah)